Thesis Procedure

Cetak

Seminar hasil tesis merupakan penilaian tesis sekaligus merupakan penilaian akhir yang bersifat komprehensif bukan hanya terhadap hasil penelitian tapi juga terhadap pengetahuan yang dipelajari selama pendidikan.

Persyaratan:

Prosedur:

Penilaian hasil tesis meliputi:

  1. Penulisan dan isi tesis:
  1. Penyajian dan tanya jawab selama ujian
  2. Penguasaan pengetahuan yang didpat selama pendidikan

Penilaian hasil tesis bersifat komprehensif dan akan memberikan kemungkinan:

  1. Lulus tanpa perbaikan
  2. Lulus dengan perbaikan yang harus diselesaikan paling lama dalam waktu 1 bulan dan sudah disetujui Tim Pembimbing tesis
  3. Ulang ujian akhir tesis yang dilakukan dalam waktu 3 bulan temasuk perbaikan tesis

Tata tertib: