History

 

dr.ibnu

 

DEPARTEMEN PATOLOGI ANATOMIK

FAKULTAS KEDOKTERAN USU MEDAN

SEJARAH SINGKAT

Bagian Patologi Anatomi didirikan pada tahun 1954, dibawah pimpinan dr. Darwis Dt. Besar yang berpengalaman sebagai asisten dibidang Patologi NIAS Surabaya sekitar tahun 1930.

Kuliah pada waktu itu hanya diberikan sekali seminggu, oleh karena beliau bertempat tinggal di Tanjung Balai, dan hal ini berlangsung sampai tahun 1955 pada saat beliau akhirnya pindah ke Medan selaku Direktur RSU Medan.

Kuliah Patologi pada tahun 1953 – 1955 diberikan diruang kuliah Jl. Seram dan di RSUPP Medan, pada tahun 1955 – 1958 digedung asrama mahasiswa Jalan dr. T. Mansoer dan sejak tahun 1958 sampai sekarang di komplek Jalan dr. T. Mansoer. Pada tahun 1957 – 1959 Dr. H. G. P Kern dari Laboratorium Kesehatan Daerah di Medan diperbantukan pada bagian ini dan pada saat itu mulai dilaksanakan praktikum yang bertempat di Laboratorium Kesehatan Daerah.

Kemudian dr. Med. H. G. P Kern kembali bertugas dari tahun 1961 – 1966 sebagai tenaga tetap dan sejak tahun 1962 praktikum mulai lagi bertempat di ruang Histologi di komplek Fakultas Kedokteran USU Jl. Dr. T. Mansoer.

Kegiatan pemeriksaan histopatologi dalam pelayanan kesehatan masyarakat, semula dipusatkan di Laboratorium Kesehatan Daerah dibawah pimpinan Dr. Med. H. G. P. Kern. Setelah beliau meninggalkan Indonesia pada tahun 1966, maka pelayanan ini tidak lancar. Barulah pada tahun 1968 pelayanan kesehatan masyrakat ini dibuka kembali yang dipimpin oleh dr. Waldemar Tambunan bersama Staf Bagian Patologi Anatomi dan dilaksanakan melalui kerjasama dengan Bagian Patologi Fakultas Kedokteran Universitas Andalas yang dipimpin oleh Prof. Wijaya Hakim dan berlangsung hingga tahun 1969.

Sejak tahun 1970 Kepala Bagian Patologi Anatomi dipegang oleh seorang ahli Patologi yang semula bertugas di Fakultas Kedokteran Universitas Sriwijaya yaitu Dr. Soegito Husodowijoyo, Sp.PA dan selanjutnya secara bergantian dipimpin oleh ahli Patologi yang berasal dari Fakultas Kedokteran USU.

Bagian Patologi Anatomi yang semula bertempat di Kampus Pusat Lt. I Fakultas Kedokteran USU sejak tahun 1999 pindah ke Jl. Universitas No. 1 Lt. II sampai sekarang ini. Dan sekarang Laboratorium Patologi Anatomi ada di Fakultas Kedokteran USU, RS Haji Adam Malik dan RSU Dr. Pirngadi Medan yang bertugas disamping melayani masyarakat tapi juga sebagai pusat pendidikan mahasiswa kedokteran dan keahlian Patologi Anatomi sampai sekarang ini. Sejak tahun 2010, Departemen Patologi Anatomi bertempat di Gedung Abdul Hakim lantai 1, Jl Universitas No. 1

Visi Program Studi :

Menjadi program studi Patologi Anatomi yang unggul dalam bidang kedokteran tropis (Tropical Medicine) dan penyakit  keganasan (Oncology) di Indonesia pada tahun 2021

Misi Program Studi :

1. Menyelenggarakan pendidikan Spesialis Patologi Anatomi berbasis ilmu biologi molekuler serta teknologi Histopatologi, Sitologi dan Autopsi  khususnya pada penyakit  tropik dan onkologi.

2.Menyelenggarakan penelitian terutama bidang kedokteran tropik dan penyakit keganasan (oncology) dalam pengembangan ilmu Patologi.  

3.Melaksanakan pelayanan masyarakat dalam bidang Patologi Anatomi  untuk kepentingan masyarakat dengan kemampuan managerial berdasarkan nilai-nilai etika profesi.

Tujuan Umum

Menjadikan Dokter Spesialis Patologi Anatomi yang berkemampuan menegakkan diagnosis Patologi Anatomi berbasis teknologi histopatologi, sitologi, autopsy .

Tujuan Khusus

  1. Menghasilkan lulusan Dokter Spesialis Patologi Anatomi yang professional, ilmiah dan beretika dan bertanggungjawab dalam bidangnya.
  2. Menciptakan Dokter Spesialis Patologi Anatomi yang mampu mengembangkan Ilmu patologi Anatomi melalui pendidikan, penelitian dan pengabdian masyarakat yang berkelanjutan.
  3. Berperan aktif sebagai Dokter Spesialis Patologi Anatomi yang berkemampuan manajerial dalam pengelolaan laboratorium pelayanan masyarakat pribadi maupun rumah sakit serta sentra diagnostic nasional dan internasional.

DATA STAF PENGAJAR SEKARANG

  1. Prof. dr. H. M. Nadjib Dahlan Lubis, Sp.PA(K) (Koord. Riset)
  2. dr. H. T. Ibnu Alferraly, M.Ked(PA), Sp.PA (Ketua Departemen)
  3. dr. Lidya Imelda Laksmi, M.Ked(PA), Sp.PA (Sekretaris Departemen)
  4. dr. H. Delyuzar, M.Ked(PA), Sp.PA(K) (Ketua Program Studi)
  5. dr. Betty, M.Ked(PA), Sp.PA (Sekretaris Program Studi)
  6. dr. T. Kemala Intan, M. Pd (Koord. Pendidikan S1)
  7. dr. H. Soekimin, Sp.PA(K)
  8. dr. H. Joko S. Lukito, Sp.PA(K)
  9. dr. Jessy Chrestella, M.Ked(PA), Sp.PA (Koord. Imunohistokimia)
  10. dr. Causa Trisna Mariedina, M.Ked(PA), SpPA

DATA PPDS – 1 BAGIAN PATOLOGI ANATOMI

NO

NAMA

ALUMNI

NIM

Tahun Masuk

TEMPAT / T.LAHIR

1

dr. Hilda Fitriyani

(Tubel Angkatan 13)

FK UISU

127108001/

127041067

01 Jan 2013

Medan, 03 Desember 1976

2

dr. Dedy Suryadi

(Tubel Angkatan 11)

FKUSU

137108001/

137041051

 06 Jan 2014

Sigli, 22 Agustus 1983

3

dr. Roza Rita

FK UNRI

137108002/

137041073

 06 Jan 2014

Siak, 16 Mei 1982

4

dr. Mei Ika Margareth Christin

(Tubel Angkatan 12)

FK USU

137041140/

137108003

07 Juli 2014

Medan, 24 Mei 1986

5

dr. Adeodata Lily Wibisono

FK USU

147041017/

147108002

05 Januari 2015

Medan/18 Oktober 1989

6

dr. Adeline Leo

FK USU

147041016/

147108001

05 Januari 2015

Medan/01 September 1988

7

dr. Tri Puji Asmiati

FK USU

147041018/

147108003

05 Januari 2015

Kabanjahe/03 April 1980

8

dr. Ricky Alianto

FK ATMAJAYA

147108004/

147041101

06 Juli 2015

Jakarta/10 Maret 1989

9

dr. Tania Maretna

(Tubel Angkatan 15)

UISU

147108005/

147041129

06 Juli 2015

Aceh Besar/11 Maret 1985

10

dr. Hutabarat Hotma Asrul H.A

(Tubel Angkatan 17)

FK UMI

157108001/

157041014

01 Feb 2016

Padang Sidempuan/07 April 1976

11

dr. Rini Syahrani Harahap

FK USU

157108002/

157041027

01 Feb 2016

Medan/19 Juni 1982

12

dr. Rini Flora Doloksaribu

(Tubel Angkatan 17)

FK USU

157108003/

157041044

01 Feb 2016

Dumai/16 September 1986

13

dr. Anna Mariana

FK UMM

157108004/

157041136

08 Agustus 2016

Jakarta/28 Agustus 1985

14

dr. Fitrika Linda Dahlan

(Tubel Angkatan 18)

UNAYA

157108005/

157041135

08 Agustus 2016

P. Brandan/04 September 1982

15

dr. Rizmeyni Azima

(Tubel Angkatan 18)

FK USU

157108006/

157041134

08 Agustus 2016

Medan/23 Mei 1976

16

dr. Indra Yacob

(Tubel Angkatan 17)

FK USU

157108007/

157041137

08 Agustus 2016

Langsa/22 Agustus 1982

17

dr. Suriany

FK UMI

157108008/

157041138

08 Agustus 2016

Medan/11 Oktober 1980

18

dr. Irmayani Sinaga

(Tubel Angkatan 18)

FK UISU

167108001/

167041086

27 Januari 2017

Sibolga,29 Oktober 1981

19

dr. M. Taufik Siregar

(Tubel Angkatan 18)

FK UISU

167108003/

167041038

27 Januari 2017

P. Sidempuan, 06 Januari 1983

20

dr. Fadhilaturrahmi

(Tubel Angkatan 18)

FK UISU

167108004/

167041039

27 Januari 2017

Medan, 06 November 1981

21

dr. Fiora Octrin Purba

(Tubel Angkatan 18)

FK USU

167108005/

167041108

03 Juli 2017

Pekanbaru,24 Oktober 1985

22

dr. Fahmi Irsan Nasution

UISU

167108006/

167041109

Medan, 27 Mei 1989

23

dr. Epi Nuraini

UISU

167108007/

167041110

Pdang Maninjau, 09 Januari 1982

24

dr. Febri Susanto

(Tubel Angkatan 19)

FK Baiturrahman Padang

167108008/

167041111

Kotojati, 28 Februari 1982

25

dr. Megawati Tambunan

UISU

167108009/

167041134

Alang Bombo, 29 Juni 1979

26

dr. Irwandi

UISU

167108010/

167041135

Medan, 29 Juni 1979

27

dr. Sylvia Hilda

UISU

177108001/

177041042

September 2017

Lhokseumawe, 08 Februari 1984

28

dr. Fatri Susandra

(Tubel Angkatan 19)

FK Baiturrahman Padang

177108002/

177041043

Lubuk Tarab, 15 Februari 1980

29

dr. Johan Sahmulia

(Tubel Angkatan 20)

USU

177108003/

177041044

Aek Kanopan,01 Juni 19981

30

dr. Hengky Ardian

UISU

177108004/

177041045

Tanjung Pinang, 19 November 1983

31

dr. Fajriani

(Tubel Angkatan 19)

Unsyiah

177108005/

177041050

Medan, 20 Oktober 1980

32

dr. Dina Kharismawary

FK UNAND

177108010/

177041147

Maret 2018

Jakarta, 08 Juni 1985

33

dr. Asyrafun Nisa Adelaidey

FK USU

177108007/

177041129

Australian, 21 Desember 1984

34

dr. Abdul Hamid Hasan

FK UISU

177108006/

177041126

Medan, 22 Maret 1991

35

dr. Diana Rizki

FK UNSYIAH

177108008/

177041131

Bireuen, 08 Februari 1984

36

dr. Eka Bitaria Febrawati

FK Baiturrahman Padang

177108009/

177041146

Kerinci, 16 Februari 1982

YANG PERNAH MENJABAT SEBAGAI KETUA DEPARTEMEN

  1. dr. Med. H. G. P. Kern
  2. Prof. dr. H. A. Darwis Datuk Batu Besar
  3. Dr. Soegito Husodowijoyo, Sp.PA
  4. Prof. Gani W. Tambunan, Sp.PA(K)
  5. Prof. dr. H. M. Nadjib Dahlan, Sp.PA(K)
  6. dr. H. Soekimin, Sp.PA(K)
  7. dr. H. Joko S. Lukito, Sp.PA(K)
  8. dr. T. Ibnu Alferraly, M.Ked(PA), Sp.PA, D. Bioeth.

YANG PERNAH MENJADI STAF PENGAJAR

  1. Prof.dr.H. Darwis Datuk Batu Besar
  2. dr. Med. H. G. P. Kern
  3. dr. Jules Hutagalung
  4. dr.Hophoptua Siahaan
  5. dr. Edward Tampubolon
  6. dr. Advent Barus
  7. dr. A. H. Sutanto
  8. dr. Yustin Simatupang
  9. dr. Aslin Sahur
  10. dr. Togi H. Panggabean
  11. dr. Emil Taufik
  12. dr. Alex Tandean
  13. dr. Tan Gek Swan
  14. dr. Muchsin Hasibuan
  15. dr. Fen Olof Manik
  16. dr. Emil Rizek Darwis
  17. dr. Rosma Yenny Anwar
  18. dr. Lukman Hakim Zein
  19. dr. Gerhard S. Panjaitan
  20. dr. Delfi Lutan

1.jpg

Duduk, kiri-kanan:

Prof. dr. Gani W. Tambunan, Sp.PA(K), dr. Antonius Harkingto Wibisono, Sp.PA, Prof. dr. H. M. Nadjib Dahlan Lubis, Sp.PA(K).

Berdiri kiri-kanan:

dr. Betty, Sp.PA, dr. Lidya Imelda Laksmi, Sp.PA, dr. H. Joko S. Lukito, Sp.PA, dr. H. Soekimin, Sp.PA, dr. H. Delyuzar, Sp.PA(K), dr. Jessy Chrestella, Sp.PA, dr. T. Kemala Intan, M. Pd